Sabtu, 07 November 2015

SIA pertemuan 1

Nama : Fardan Abid A.B
NIM : C1C011090

SOAL DAN JAWABAN SIA pertemuan 1

1. Apa yang anda ketahui tentang AIS?
jawaban :
AIS merupakan kumpulan formulir-formulir maupun catatan-catatan tentang suatu kejadian transaksi keuangan yang digunakan untuk mengolah data menjadi output suatu laporan keuangan yang dapat digunakanoleh manajemen sebagai dasar atau acuan untuk membuat keputusan.

2. Hubungan AIS dengan Akuntansi?
jawaban :
AIS mengubah data-data akuntansi menjadi lebih relevan, akurat,efektif dan efisien dalam bentuk data elektronik. Proses transaksi, pencatatan, dan lain lain lebih dilakukan dengan cepat dantepat yang dapat membantu perusahaan dengan cepat mengambil keputusan. AIS mengubah kegiatan akuntansi secara manual menjadi komputerise.

3. Apa output dari AIS?
jawaban :
Output dari AIS yaitu laporan keuangan yang dapat digunakan perusahaan untuk mengambil keputusan.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar